Rabu, 11 September 2019

Kebugaran

Jasmani dan Rohani

  Kebugaran jasmani adalah kemampuan dan daya tahan fisik atau tubuh seseorang dalam melakukan berbagai aktifitas kehidupan sehari-hari, tanpa mengalami kelelahan yang berarti. Istilah kebugaran jasmani memiliki pengertian yang tidak berbeda dari aspek fisik dalam total fitness atau yang dikenal sebagai physical fitness.

 Hasil gambar untuk foto sehat jasmani

 
Kesehatan rohani adalah perasaan sehat dan bahagia serta mampu mengatasi tantangan hidup, dapat menerima orang lain sebagaimana adanya serta mempunyai sikap positif terhadap diri sendiri dan orang lain.

Hasil gambar untuk foto yoga saat sunset

2 komentar:

Ideal

Keidealan     Ideal berarti cita-cita,dalam hal ini keidealan itu termasuk kedalam kehidupan yang dicita-citakan di dunia ini agar tercap...